Deklarasi Pemilu Damai 2024 di Sumut, Pj Gubernur Hassanudin Sebut Potensi dan Pencegahan Kerawanan Pesta Demokrasi

MEDAN, GantarNews.com – Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Hassanudin menyebutkan bahwa Pemilihan Umum (Pemilu) serentak tahun 2024 sebagai agenda pesta demokrasi terbesar dan pertama kali dilaksanakan. Karenanya, potensi kerawanan serta upaya kerja keras semua pihak menyukseskannya menjadi catatan penting. Demikian disampaikan Pj Gubernur Hassanudin pada acara Penandatanganan Deklarasi Pemilu Damai Tahun 2024 dan Penandatanganan…

Read More

PT. Kinra Teken Mou dengan Kejaksaan Negeri Simalungun

MEDAN, GantarNews.com – PT. Kawasan Industri Nusantara tandatangani nota kerjasama dengan Kejaksaan Negeri Simalungun, Sumatera Utara. Kerjasama ini dilakukan di Aula Pusat Inovasi Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei pada Rabu, 27 September 2023. Penandatanganan MoU dilakukan oleh Edward Samantha, selaku Direktur PT. Kawasan Industri Nusantara dan IRFAN HERGIANTO, SH, MH selaku Kepala Kejaksaan Negeri Simalungun….

Read More

Ini Fakta yang Menarik di Danau Toba Sumatera Utara

MEDAN, GantarNews.com – Danau Toba terletak di Sumatra Utara, Indonesia, di tengah pulau Sumatra. Danau Toba adalah danau vulkanik terbesar di dunia yang terletak di Sumatra Utara, Indonesia. Berikut adalah lima fakta menarik tentang Danau Toba: 1. Asal Vulkanik Danau Toba terbentuk sekitar 74.000 tahun yang lalu dalam letusan gunung berapi supervulkanik yang sangat kuat. Letusan ini menghasilkan kaldera raksasa yang kemudian terisi…

Read More

Keluarga Pasien Laka Lantas Kecewa dengan Pelayanan RSUP Haji Adam Malik Medan

MEDAN, GantarNews.com – Keluarga pasien Edison Sarumaha, mengaku kecewa dengan pelayanan Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Haji Adam Malik Medan yang lamban menangani pasien yang memerlukan pertolongan. Efelia Lase selaku istri Edison Sarumaha menyebutkan bahwa pada saat suaminya masuk ke Instalasi Gawat Darurat merasa petugas medis RSUP Haji Adam Malik tidak memberikan perhatian serius kepada…

Read More

Pemko Bersama DPRD Kota Gunungsitoli Tandatangani Nota Kesepakatan Atas Perubahan KUA-PPAS PAPBD Kota Gunungsitoli TA. 2023

GUNUNGSITOLI, GantarNews.com – Pemerintah Kota Gunungsitoli bersama dengan DPRD Kota Gunungsitoli tandatangani Nota Kesepakatan atas Perubahan KUA-PPAS P-APBD Kota Gunungsitoli TA. 2023, bertempat di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kota Gunungsitoli, Sabtu (23/09/2023). Agenda penandatanganan Nota Kesepakatan itu dihadiri oleh Wali Kota Gunungsitoli Ir. Lakhomizaro Zebua. Turut mendampingi, Sekretaris Daerah Kota Gunungsitoli Drs. Oimonaha Waruwu beserta…

Read More

Pemprov Sumut Jalin Kerja Sama ke Pemprov Yunnan Tiongkok

MEDAN, GantarNews.com – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) menjajaki kerja sama berbagai sektor dengan Provinsi Yunnan, Tiongkok. Termasuk kerja sama bidang pertanian, perkebunan, pariwisata hingga pendidikan. Hal tersebut terungkap saat Penjabat (Pj) Gubernur Sumut Hassanudin menerima delegasi Provinsi Yunnan, Tiongkok di Ruang Kerjanya Lantai 10, Kantor Gubernur, Jalan Pangeran Diponegoro Nomor 30 Medan, Kamis (21/9/2023)….

Read More

Eksploitasi Bayi Berusia 2 Bulan, KPAI : Pelaku Harus Dihukum Berat

MEDAN, GantarNews.com – Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) angkat bicara terkait pengelola panti asuhan di Medan melakukan eksploitasi bayi berusia 2 bulan via TikTok demi mendapatkan uang donasi. Melalui Komisioner Komisi Perlindungan Anak Indonesia, Diyah Puspitarini mengatakan pihaknya menilai perbuatan tersebut termasuk tindak pidana perdagangan orang (TPPO). “Sudah sampai disini laporan itu. Tetapi ini sudah…

Read More

Anak Panti Asuhan Milik Zamanueli Zebua di Pindahkan ke Panti Dinas Sosial

MEDAN, GantarNews.com – Sebanyak 26 orang anak panti asuhan milik Yayasan Tunas Kasih Olayama Raya di pindahkan ke panti asuhan milik Kementerian Sosial Medan. Ini dipindahkan karna Zamanueli Zebua selaku pemilik Yayasan Tunas Kasih Olayama Raya diduga melakukan eksploitasi anak. Akibatnya, pemilik panti asuhan ditangkap polisi dan panti asuhan tersebut ditutup sementara. Kapolrestabes Medan, Kombes…

Read More

Pengelolah Panti Asuhan di Medan Jadi Tersangka Eksploitasi Anak

MEDAN, GantarNews.com – Pengelolah panti asuhan Yayasan Tunas Kasih Olayama Raya, Zamanueli Zebua jadi tersangka dalam kasus dugaan tindak pidana eksploitasi terhadap anak yatim yang masih bayi. Kasat Reskrim Polrestabes Medan, Kompol Teuku Fatir Mustafa dalam keterangannya, Rabu (20/9/2023) mengatakan bahwa Zamanueli Zebua ditangkap gegara viral di media sosial melalui akun tik tok. Dalam video…

Read More

Pemerintah Biarkan Bangunan Gedung Sekolah Noble Medan Berdiri tanpa Izin PBG

MEDAN, GantarNews.com – Bangunan mewah sekolah Noble Medan masih beroperasi dikerjakan tanpa izin Persetujuan Bangunan Gedung (PBG). Meskipun pengawas bangunan itu menjajinkan kepada awak media, bangunan sekolah Noble Medan akan di pasang plat izin PBGnya. Pantauan dilokasi, bangunan itu berada di Jalan Pelita II, Kelurahan Sidorame Barat II, Kecamatan Medan Perjuangan. Bangunan mewah itu masih…

Read More